Kabar UPT

Indeks Berita UPT Kementerian Hukum dan HAM RI

KOMITMEN BERSINAR HATINYA, LAPAS WONOSARI MUSNAHKAN BARANG HASIL OPERASI PENGGELEDAHAN

musnahkan OP1 1

 

WONOSARI - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Wonosari melaksanakan pemusnahan hasil penggeledahan selama Tahun 2022 pada Sabtu (14/01). Kegiatan tersebut dilaksanakan pukul 10.00 WIB bertempat di halaman luar Lapas Wonosari.
Pemusnahan barang terlarang hasil penggeledahan di pimpin oleh Kepala Seksi Keamanan dan Ketertiban, Agung Setyawan. Kegiatan tersebut sejalan dengan komitmen jajaran Lapas Kelas IIB Wonosari untuk menjaga wilayah wisma hunian agar BERSINAR HATINYA (Bersih dari Narkoba, Handphone dan Pirantinya).
Dalam mewujudkan komitmen tersebut di Lapas semua langkah-langkah sudah di lakukan, termasuk dalam pencegahan pengawasan maupun penindakan.
Sementara itu, Kepala Lapas Kelas IIB Wonosari Marjiyanto mendukung penuh Satgas Kamtib yang berkomitmen dan berintegritas dalam melaksanakan deteksi dini melalui peningkatan kewaspadaan terhadap Gangguan Keamanan dan Ketertiban
Adapun tujuan pelaksanaan Pemusnahan Hasil Operasi adalah sebagai bentuk implementasi 3+1 Kunci Pemasyarakatan Maju dan Back to Basics.
.
#LapasWonosariBerkarya
#KemenkumhamDIY

musnahkan OP2 1   musnahkan OP3 1

 
 
 
 
logo besar kuning
 
LAPAS KELAS IIB WONOSARI
DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Mgr. Sugiyopranoto No.35, Baleharjo, Kec. Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Provinsi DIY 55881
PikPng.com phone icon png 604605   (0274) 391310
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
lapaswonosari@kemenkumham.go.id  
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    lapaswonosari@kemenkumham.go.id  

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham
logouptpas
 
LAPAS KELAS IIB WONOSARI
PROVINSI D.I.YOGYAKARTA


        Youtube kemenkumham   rss kemenkumham

  Jl. MGR. Sugiyopranoto No 35, Rejosari, Baleharjo, Wonosari, Gunungkidul, D.I Yogyakarta, Yogyakarta 55881
0822 2568 7317
lapaswonosari@kemenkumham.go.id
lapaswonosari@kemenkumham.go.id

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI